Tips Agar Blog Rapi #AlaAny


Siang semua...
Kali ini Any memberi tahu rahasia agar blog minna semua jadi rapi dan clear. Makin bagus lho, kalau blog kita masing-masing kayak gitu. Seneng banget, Any udah ketemu caranyaaaa. Horee.. Sip, kita simak bersama-sama ya minna.

1. Header Tidak "Terlalu" Banyak Tulisan
Hhmm.. menurut orang (mungkin) dan menurut Any sendiri kayak gini nih terlalu annoying. Misal tertambah tulisan "Please Follow This Blog!" atau "Please leave your comment and follow this blog". Yah, semoga kalian ngerti aja. Hhm.. mungkin, sebagai sample Any kasih contoh header 'banyak' tulisan itu. 
Nah, contohnya mungkin seperti itu. Tapi, Any tidak memaksa kalian, Any hanya membantu. Kalau kalian suka, yasudah, tidak apa-apa. Any hanya ingin memberi contoh tips.

2. Gunakan Line Spacing
Yak, kalian lihat font Any? Yup, itu menggunakan line spacing. Ehm. Line spacing maksudnya? Coba dulu perhatikan. Font Any itu Calibri, iya, tapi bukan masalah jenis fontnyaa (?_?) lha, trus? Itu, lho... Setiap huruf, pasti ada jarak sedikit. Ih, bingung jelasinnya. Hhmm.. tau kan blognya kak Leya Yeolly? Nah, itu termasuk contoh blog yang menggunakan line spacing. Ah, maksudnya, supaya text/huruf itu gak terlalu merapat gitu, lhoo. Aduh, bingung. Pokoknya yang pintar pasti tau maksudnya :v. Cara nambahin line spacing gimana?? Nanti yah, post selanjutnya --"

3. Perbanyak Sedikit Warna Putih
Wiwi.. ini terlalu mudah dipahami. Putih itu membuat blog kita cerah. Ohiya, saran sedikit untuk blog yang berwarna terang. Pastikan LINK kalian berwarna gelap. Kenapa? Nah..
Link itu sangat penting untuk menunjukan URL. Misal, blog kalian warna ungu muda. Linknya? ungu muda juga. Jika ada yang matanya sedikit sakit, ia tidak akan tahu letak link itu dimana. Pastikan, link itu berwarna yang lebih tua. Ah, ngrti gak ya? Dan, pastikan backround kalian fixed. Wiwi.

4. Jika menggunakan header non-transparan, Ratakan Dengan Main Body
Ini agak penting, soalnya, pernah Any berkunjung ke blog orang dulu, headernya cloud tetapi tidak rata. Backgroundnya juga nggak fixed. Menurut Any, blognya kurang rapi. Masa, tema blog pink tapi CBOX biru? Menurut Any, jadi agak aneh. Sebab itu, belajarlah mertakan header kalian dengan baik.

Label: , ,


new past